logo
Semen Rajawali - Melekat Kuat, Ramah Lignkungan
img

Rajawali Telah Hadir di Bali

Berita Senin, 16 Juli 2018

Rajawali saat ini telah hadir dan tersedia di Bali. Tidak hanya di Jawa dan Kalimantan, kali ini semen Rajawali telah merambah ke pulau Bali.

Cegah Penyegaran Covid-19, Ini Upaya Mandiri yang Bisa Dilakukan

Cegah Penyegaran Covid-19, Ini Upaya Mandiri yang Bisa Dilakukan

Tips Senin, 20 April 2020

Sobat Rajawali, guna menekan penyebaran Covid-19, masyarakat selain diharapkan melakukan physical distancing dengan tetap tinggal di rumah, menerapkan pola hidup bersih, juga bisa melakukan penyemprotan desinfektan di rumah masing-masing.

Sarat Manfaat, Mari Perbanyak Lubang Biopori

Sarat Manfaat, Mari Perbanyak Lubang Biopori

Tips Jum'at, 28 Februari 2020

Halo Sobat Rajawali, apakah Anda tahu apa itu lubang biopori? Lubang tegak lurus di dalam tanah berdiameter kurang lebih 10-30 meter dan berisi sampah organik seperti sayur dan daun-daunan di dalamnya.

Kiat Menanam Rumput Gajah

Kiat Menanam Rumput Gajah

Tips Rabu, 12 Februari 2020

Sobat Rajawali, rumput gajah makin popular sebagai dekorasi halaman. Daunnya yang menyejukkan mata membuat rumput gajah banyak dijadikan pilihan memperindah halaman. Selain itu, sulur tanaman rumput gajah yang pendek membuat Sobat Rajawali tidak repot merawatnya.

Gaya Artistik Sekat Ruangan

Gaya Artistik Sekat Ruangan

Tips Rabu, 12 Februari 2020

Sobat Rajawali yang memiliki banyak ruangan dengan luas hunian yang terbatas, tidak perlu cemas. Sobat Rajawali dapat memanfaatkan sekat yang lebih mudah dan tentunya tidak membuat kantong menjadi bolong