Sobat Rajawali pasti tahu kan, salah satu tanaman yang suka tumbuh berkembang di tempat-tempat lembab, seperti kamar mandi? Ya, benar, lumut.
Sobat Rajawali tentunya sangat akrab dengan perabotan berbahan rotan. Ya, rotan menjadi salah satu kekayaan alam di Tanah Air telah dijadikan sebagai material utama pembuatan perabotan sejak zaman nenek moyang dahulu.
Sobat Rajawali, jika selama ini peralatan rumah tangga didominasi bahan plastik yang tidak ramah lingkungan, sudah saatnya sekarang mencari alternatif bahan yang lain. Penggunaan peralatan rumah tangga dari plastik seringkali memicu rasa bosan.
Sobat Rajawali pasti memahami bahwa furnitur menjadi unsur penting yang harus dipertimbangkan dalam desain interior ruang. Tujuannya agar faktor estetika dan fungsional dapat dicapai secara bersamaan.
Keberadaan bangku kayu, pastinya sudah sangat akrab di benak Sobat Rajawali. Ditilik dari sejarahnya, tempat duduk tanpa sandaran ini mulai dikenal khalayak sejak 1920